Fiction Story

Blog ini hanya berisikan tulisan saya, cerpen, dan puisi. Kalo mau yang lain, berkunjung sama yang lebih ahli deh :)

Pemuda yang Rusak

Generasi muda menyerahkan segalanya untuk hal yang "mudah"

Bekas luka di sebelah mata kananku mengingatkanku kepada dia.
"Keberhasilan itu datang kepada orang yang telah melangkah lebih dahulu," sejak itu,
Aku ingin tahu perubahan yang datang kepada dirimu?

Apakah keberhasilan itu akibat mantra dari malaikat yang jatuh atau trik murahan dari setan kecil itu?
Sebelum keberhasilan itu, aku sangat pesimis ...

Oleh karena itu, lemparlah pesimismu itu seperti bola bowling
Dan menerima kerusakan atas segalanya
Apakah terlihat kerusakan? kenyataannya tidak
Seperti yang sudah dilakukan sebelumya.

Akhirnya, semua ini menjadi normal
Kau seperti seorang guru, dan kau seperti pengkhianat,

Cita-cita yang kosong dan cinta palsu itu tidak baik
Semuanya itu bodoh dan membuat aku tertawa

Bahkan jika kau setuju untuk berjuang
Dimana ada kejahatan di belakang anak itu
Apakah anak itu akan menimbulkan kerusakan? kenyataanya tidak
Itu adalah cerita kita

tentang arti menerima

Karena itu, lemparlah pesimismu itu seperti bola bowling
Apakah akan merusak ? .. Sekarang aku paham !
Akibat hal tersebut mungkin akan merusak
Tetapi dengan percaya diri dan kekuatan penuh
Kita bisa menyeberangi hal itu
Bersihkan emosimu yang tersebar
Akibat hal tersebut mungkin akan merusak
Tapi kenyataanya tidak, itu adalah keberhasilan kita!

0 komentar:

Posting Komentar

Diberdayakan oleh Blogger.